Kota Padang - Selasa 11 Maret 2025, Babinsa Kelurahan Simpang Haru Serda Aprinol Melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan salah satu pedagang obat herbal yang datang ke Kantor Lurah Simpang Haru.

Kegiatan ini sebagai bukti komunikasi dengan masyarakat tidak memandang waktu dan tempat. Bisa kapan dan dimana saja.

Seperti yang dilakukan Serda Aprinol Babinsa Koramil 02 Padang Timur, disela-sela kegiatan menjalankan tugas, dirinya mampir ke kantor lurah. Dalam rangka menjaga tali silaturahmi, komsos dan lain sebagainya.

"Kali ini kami Babinsa berbagi motifasi dalam berkarya untuk memenuhi kebutuhan tubuh. Terima Kasih atas waktunya semoga obat herbal yang ibu jual laris manis hendak nya." Harap Babinsa
 
Top